14 Cara Bayar Akulaku Lewat M Banking BCA 2024 ( Syarat & Biaya)

Cara Bayar Akulaku Lewat M Banking BCA – Akulaku sebagai aplikasi pinjaman online menyediakan banyak pilihan ketika setiap konsumen ingin membayar tagihan setiap bulannya. Beberapa pilihan tersebut meliputi transfer bank maupun juga lewat minimarket, sehingga konsumen dapat memilih sesuai dengan keinginan.

Jika berbicara soal pembayaran tagihan Akulaku, hampir sebagian besar lebih memilih menggunakan aplikasi mobile banking dikarenakan proses lebih mudah dan cepat. Adapun setiap caranya hampir sama dimana harus mendapatkan kode pembayaran terlebih dahulu, semisalnya cara bayar Akulaku lewat m Banking BCA ataupun via m banking BNI juga sama.

Meskipun itu semua sudah dimudahkan, namun dari beberapa pengguna baru masih banyak yang bingung dengan caranya seperti apa dan berapa besar biaya dikenakan pada saat bayar tagihan di M Banking BCA. Hal tersebut bisa terjadi dikarenakan sebelumnya pengguna hanya tahu CARA BAYAR AKUKAKU LEWAT ALFAMART saja, sedang melalui virtual account Mandiri, BCA, BNI dan bank lain belum begitu paham.

Perihal permasalahan seperti tersebut kami rasa bukan menjadi sebuah masalah besar, karena pada pertemuan sangat baik ini kami hendak informasikan itu semua mulai dari syarat dan biaya dikenakan. Maka dari itu sangat disarankan sekali agar simak sampai habis artikel ini agar tidak mengalami kebingungan.

CARA BAYAR AKULAKU LEWAT M BANKING BCA

Jika sampai detik ini masih merasa bingung dengan cara bayar Akulaku lewat m banking BCA seperti apa dan bagaimana, tenang. Karena pada kesempatan sangat baik ini cekbon.com telah mempersiapkan itu semua secara detail, baiklah guna mempersingkat waktu dapat simak langsung sebagai berikut.

Syarat Bayar Akulaku Lewat M Banking BCA

Syarat Bayar Akulaku Lewat M Banking BCA

Dari awal pembahasan sudah dijelaskan bahwa setiap kali melakukan pembayaran tagihan Akulaku terdapat syarat dan ketentuan berlaku. Jika penasaran untuk mengetahui apa saja persyaratan harus dilengkapi apa saja, silahkan simak langsung sebagai berikut.

  • Pastikan tagihan sudah muncul.
  • Telah mendapatkan kode pembayaran/nomor VA BCA.
  • Memiliki saldo lebih dari cukup.
  • Terhubung dengan koneksi internet lancar.

Biaya Bayar Akulaku Lewat M Banking BCA

Biaya Bayar Akulaku Lewat M Banking BCA

Ada banyak konsumen dari Akulaku yang mempertanyakan apakah pembayaran lewat mobile banking BCA dikenakan biaya admin? Jika ada berapa besar biaya admin yang dikenakan.

Sesuai dengan ketentuan berlaku antara kedua perusahaan tersebut, setiap transaksi pembayaran tagihan memang tidak dikenakan biaya admin sedikitpun alis gratis.

Cara Bayar Akulaku Lewat M Banking BCA

Sampai disini pastinya setiap konsumen sudah paham dan jelas mengenai ketentuan berlaku dan kami anggap anda semua sudah melengkapi itu semua. Baiklah untuk mempersingkat waktu kita semua, silahkan simak langsung ulasan sebagai berikut.

1. Buka Aplikasi Akulaku

1 Cara Bayar Akulaku Lewat M Banking BCA

Langkah pertama harus dilakukan adalah buka aplikasi Akulaku terlebih dahulu, namun sebelum itu pastikan terhubung dengan koneksi internet lancar.

2. Pilih Menu keuangan

2 Cara Bayar Akulaku Lewat M Banking BCA

Setelah berhasil masuk ke tampilan utama aplikasi Akulaku, langsung saja pilih menu Keuangan sesuai dengan gambar diatas.

3. Tap Cek Tagihan

3 Tap Cek Tagihan

Kemudian dilanjut tap Cek Tagihan pada bagian pojok kanan atas sesuai seperti di gambar panduan.

4. Klik Lunasi Sekarang

4 Klik Lunasi Sekarang

Nantinya akan muncul detail tagihan harus dibayar, nah disini anda cukup klik Lunasi Sekarang.

5. Tap Bayar Sekarang

5 Tap Bayar Sekarang

Kemudian dilanjutkan tap bayar sekarang pada bagian paling bawah sendiri.

6. Pilih BCA Virtual Account

6 Pilih BCA Virtual Account

Setelah itu tinggal pilih bank, sesuai dengan judul diatas maka tap BCA Virtual Account.

7. Salin Nomor VA BCA Akulaku

7 Salin Nomor VA BCA Akulaku

Lalu langkah berikutnya tinggal salin kode pembayaran Akulaku atau nomor VA seperti digambar.

8. Buka Aplikasi M Banking BCA

8 Buka Aplikasi M Banking BCA

Kemudian lanjut buka aplikasi M Banking BCA lalu pilih mobile BCA dan setelah itu tinggal masukkan Kode Akses.

9. Pilih Menu M Transfer

9 Pilih Menu M Transfer

Setelah berhasil masuk ke tampilan utama mobile BCA, maka lanjut pilih menu M Transfer.

10. Tap BCA Virtual Account

10 Tap BCA Virtual Account

Langkah berikutnya tinggal pilih menu BCA Virtual Account seperti gambar diatas.

11. Input Nomor VA BCA

11 Input Nomor VA BCA

Setelah itu input nomor virtual account yang sebelumnya sudah anda salin di aplikasi Akulaku dan setelah itu klik Send.

12. Tap Ok

12 Tap Ok

Nantinya akan muncul detail pembayaran, selanjutnya klik Ok.

13. Masukkan M PIN BCA

13 Masukkan M PIN BCA

Lalu langkah berikutnya masukkan M PIN BCA dan setelah itu klik OK.

14. Berhasil

14 Berhasil

Sampai disini anda sudah berhasil membayar tagihan Akulaku lewat m Banking BCA.

Kesimpulan

Sampai disini dapat menarik kesimpulan bahwa cara bayar tagihan Akulaku lewat Mobile Banking BCA memang mudah dan lebih menariknya lagi tidak dikenakan biaya admin. Selain itu juga proses pembayaran langsung terverifikasi.

Nah seperti itu tadi pembahasan lengkap mengenai cara bayar Akulaku lewat m banking BCA disertai dengan syarat dan ketentuan serta biaya admin dapat cekbon.com sampaikan. Semoga dengan adanya informasi seperti diatas dapat membantu semua konsumen dari Akulaku sedang membutuhkannya.

Tinggalkan komentar