6 Cara Beli Voucher Flo Lewat LinkAja 2024 : Syarat & Biaya

Cara Beli Voucher Flo Lewat LinkAja – Flo adalah sebuah aplikasi berteknologi canggih untuk mempermudah pengguna dalam melakukan pembayaran jalan Tol, nantinya pengguna akan terintegrasi stiker RFID. Dengan menggunakan teknologi ini, pengguna sudah tidak perlu lagi untuk berhenti guna melakukan pembayaran di pintu Tol.

Hanya saja untuk menggunakan aplikasi Flo Tol, setiap pengguna harus melakukan registrasi dan request stiker RFID terlebih dahulu. Apabila sudah mendapatkan dan terpasang di Headlamp mobil anda, maka langkah selanjutnya tinggal isi saldo Flo lewat LinkAja sebagaimana hasil dari kerja sama antara keduanya.

Meski layanan ini sudah hadir secara resmi sejak lama, namun masih banyak pengguna jalan Tol yang belum begitu paham, terutama pada proses isi saldo aplikasi Flo Tol. Namun hal tersebut bukan menjadi sebuah masalah besar, sebab di pembahasan kali ini kami akan informasikan kepada anda semuanya.

Saat ini memang masih banyak pengguna lebih suka BAYAR TOL PAKAI LINKAJA karena prosesnya juga mudah, namun itu berdampak antrean panjang terutama pada hari libur dan hari besar. Oleh karena itu, pihak terkait lebih memprioritaskan penggunaan Flo Tol guna mengurangi antrean panjang dan lebih pentingnya lagi tanpa harus berhenti.

Sakudigital LINKAJA

Sampai disini pastinya anda semakin penasaran bagaimana cara beli voucher Flo lewat LinkAja mulai dari syarat dan biaya. Agar lebih jelasnya dapat simak ulasan dari cekbon.com sebagai berikut.

Syarat Beli Voucher Flo LinkAja

Syarat Beli Voucher Flo LinkAja

Tidak ada persyaratan khusus ketika anda beli saldo Flo lewat LinkAja, pengguna cukup pastikan saja sudah memiliki stiker RFID. Setelah mengisi data dan menerima stiker RFID, proses top up bisa langsung di proses.

Apabila sebelumnya anda belum request RFID, maka menu beli voucher tidak bisa anda gunakan. Itulah salah satu syarat wajib harus dilakukan terlebih dahulu, terutama bagi anda sebagai pengguna baru dan setelah itu baru bisa beli voucher.

Biaya Isi Voucher di LinkAja

Biaya Isi Voucher di LinkAja

Tidak hanya itu saja hal perlu di ketahui, mengenai biaya layanan juga wajib untuk mengetahuinya. Hal tersebut bertujuan agar pengguna bisa menyesuaikan dengan jumlah saldo pada akun LinkAja anda semua.

Sesuai dengan ketentuan berlaku, setiap pengguna yang isi saldo Flo lewat LinkAja dikenakan biaya layanan sebesar Rp 1.500 dan biaya tersebut langsung masuk ke tagihan anda. Sebagai contoh, jika pembelian sebanyak Rp 50.000, maka total yang harus dibayarkan sebesar Rp 51.500.

Cara Beli Voucher Flo Lewat LinkAja

Setelah mengetahui syarat dan biaya isi saldo Flo Tol lewat LinkAja, maka langkah berikutnya langsung ke pembahasan utama. Agar lebih jelas dan detailnya, silahkan langsung simak panduan seperti berikut.

Waktu yang dibutuhkan: 3 menit

  1. Buka Aplikasi Flo

    Langkah pertama buka aplikasi Flo Tol terlebih dahulu, namun sebelum itu pastikan terhubung dengan koneksi internet lancar.
    1 Buka Aplikasi Flo

  2. Klik Beli Voucher

    Setelah berhasil masuk dengan cara masukkan PIN Flo, selanjutnya tap menu Beli Voucher.
    2 Klik Beli Voucher

  3. Tentukan Nominal

    Kemudian tinggal tentukan nominal top up sesuai dengan kebutuhan, sebaiknya isi dengan nominal tinggi.
    3 Tentukan Nominal

  4. Klik Bayar

    Lalu langkah berikutnya cukup konfirmasi dengan cara klik Bayar lewat LinkAja.
    4 Klik Bayar

  5. Konfirmasi

    Nantinya anda langsung di arahkan ke aplikasi LinkAja, setelah berhasil masuk cukup klik Konfirmasi pembayaran
    5 Konfirmasi 2

  6. Input PIN LinkAja

    Untuk selesaikan transaksi beli voucher Flo, cukup input PIN LinkAja akun anda. Proses pembelian sudah berhasil, bisa langsung cek di aplikasi Flo apakah saldo sudah masuk atau belum.
    6 Input PIN LinkAja

Keuntungan Menggunakan Flo Tol

Keuntungan Menggunakan Flo Tol

Tentu terasa kurang apabila belum mengetahui keuntungan jika menggunakan Flo sebagai pembayaran di jalan Tol. Nah, disini kami informasikan kepada semua pengguna beberapa keuntungan menggunakan aplikasi tersebut.

  • Pembayaran lebih mudah, karena pengguna tidak perlu berhenti terlebih dahulu.
  • Penggunaan stiker RFID sebagai pemberi tanda di setiap pintu tol, sehingga palang pintu otomatis membuka sendiri.
  • Proses top up saldo Flo lebih mudah karena bisa dilakukan melalui aplikasi LinkAja.
  • Registrasi akun lebih mudah cukup memasukkan nomor HP dan identitas diri.

Kesimpulan

Bagaimana, sampai disini apakah anda sudah mengerti cara isi saldo Flo Tol ? Jika dilihat dari tutorial seperti diatas memang mudah sekali. Dari situ dapat menarik kesimpulan, jika penggunaan aplikasi tersebut sangat disarankan sekali.

Nah seperti itulah tadi pembahasan lengkap mengenai cara beli voucher Flo Tol Lewat LinkAja beserta syarat dab biaya admin dapat cekbon.com sampaikan. Semoga dengan adanya informasi seperti diatas dapat membantu semua pengguna sedang membutuhkannya.

Tinggalkan komentar